Spot Instagramable di Medan yang Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Tidak Menentu

Tak hanya gunung dan laut, Spot Instagramable di Medan ini dapat Anda jadikan alternatif pilihan liburan saat cuaca tidak menentu

SHARE :

Ditulis Oleh: Arum Sawitri

Tak melulu pantai atau gunung, berlibur dapat Anda lakukan dengan cara lain dikala cuaca tidak menentu, contohnya berwisata kota. Nah untuk wisata yang satu ini, Medan dapat menjadi alternatif pilihan destinasi. Lalu destinasi mana saja yang dapat Anda kunjungi di Medan sembari mempercantik galeri Instagram Anda? Inilah jawabannya

Mengunjungi Istana Maimun

Istana ini tak pernah sepi pengunjung. Instagram bellapmta

Baca juga: Alasan Kenapa Medan Wajib Dikunjungi Minimal Sekali

Menyusuri rumah orang terkaya di Medan pada masanya, Tjong A Fie Mansion

Tak jarang jadi incaran tempat OOTD. Instagram sagalabelinda

Belajar untuk peduli alam dan lingkungan melalui Rahmat International Wildlife & Gallery

Coba hitung ada berapa jumlah kupu – kupunya? Instagram jasmineprasepti

Baca juga: Rekomendasi Wisata Keluarga untuk Anda yang Rayakan Lebaran di Medan

Mengunjungi vihara terbesar di Indonesia, Maha Vihara Maitreya

Maha Vihara Maitreya dianggap sebagai sarana mempelajari keharmonisan antar umat. Instagram sherly_limz

Bermain – main dengan dunia terbalik di Upside Down World Medan

Melawan gravitasi bumi. Instagram intanrezkyputri

Jika Anda punya foto traveling yang instagenik dan ingin foto traveling Anda di-featured oleh Phinemo seperti foto-foto di atas, follow Phinemo di Instagram, dan gunakan #Phinemo di setiap foto liburan yang Anda unggah.

SHARE :



REKOMENDASI




ARTIKEL KEREN PALING BARU