Ingin suasana berbeda saat habiskan waktu di akhir pekan selain suasana kota di Bandung? Sepertinya Situ Patenggang, dapat dijadikan alternatif pilihan.
Ingin suasana berbeda saat habiskan waktu di akhir pekan selain suasana kota di Bandung? Sepertinya Situ Patenggang, dapat dijadikan alternatif pilihan. Banyak spot yang membuat Anda dapat menghirup sejuknya udara di area ini. Selain itu, untuk Anda yang sedang berusaha mempercantik galeri instagram, berkunjung kesini adalah pilihan yang tepat. Beberapa kumpulan foto instagram di Situ Patenggang ini dapat dijadikan inspirasi untuk Anda.
Pikiran jadi jernih, setelah melihat pemandangan ini
Jika Anda punya foto traveling yang instagenik dan ingin foto traveling Anda di-featured oleh Phinemo seperti foto-foto di atas, follow Phinemo di Instagram, dan gunakan #Phinemo di setiap foto liburan yang Anda unggah.