Cerita dengan tanda " imlek 2018"
Festival Pecinan di Glodok Simbolkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
Digelar selama 2 hari pada 3-4 Maret, berbagai pertunjukkan seni budaya akan ditampilkan dalam serangkaian Festival Pecinan 2018. Ayo berkunjung ke Glodok!
Malam Ini, Pawai Lampion Cap Go Meh di Singkawang!
Pawai lampion cap go meh di Singkawang akan digelar pukul 19.00 dengan rute berkeliling Kota Singkawang. Peserta pawai tak hanya dari Singkawang, namun juga dari luar kota.
Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta 2018 Sudah Dibuka, Ini Susunan Acaranya
Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta 2018 akan berlangsung pada 24 Februari - 2 Maret 2018. Selain stan makanan, produk dan budaya, ada hal baru di PBTY kali ini.
Bagaimana Petualanganmu di Tahun Anjing Tanah? [Quiz]
Ada tiga shio yang memiliki peruntungan baik di Tahun Anjing Tanah. Shio apa sajakah itu? Yuk ikut quiz peruntungan berikut ini.
Tok Panjang, Tradisi Makan Saat Imlek di Semarang
Tradisi Tok Panjang adalah tradisi wajib saat Imlek di Semarang. Makna yang mendalam membuat tradisi ini terus dilestarikan.
Wayang Potehi, Kesenian Berusia 3000 Tahun dari Tiongkok
Wayang Potehi menurut legenda aslinya di Tiongkok, sekira 3000 tahun lalu digunakan oleh beberapa orang di penjara untuk menghibur diri sembari menanti hukuman mati.
Cara Merayakan Imlek 2018 di Jakarta, Belanja dan Nikmati Hiburan Ala Imlek di MOI
Cara merayakan imlek 2018 di Jakarta tak hanya dengan pergi atau berkunjung ke kawasan Pecinan Glodok saja. Mall of Indonesia (MOI) bisa jadi alternatif untuk rayakan Imlek 2018. Ada banyak ornamen, hiburan dan pertunjukan bertema Chinese.
Bubur Pekong, Kuliner Legendaris Singkawang
Bubur Pekong merupakan menu sarapan legendaris di Singkawang. Letaknya strategis dan rasanya terkenal sangat lezat. Bukan hanya itu, harganya pun terjangkau.
{{post.title}}
{{post.subtitle}}