Cerita dengan tanda " kuliner pedas"
Panas! Begini Festival Makan Cabai Terbanyak di Dunia
Yang tidak suka makanan pedas jangan coba-coba lihat foto-foto kemeriahan festival makan cabai terbanyak di dunia ini. Dijamin bikin nyali ciut.
Bikin Ngiler, 5 Mie Pedas Level Jakarta Ini Patut Anda Coba
Jika Anda suka kuliner pedas, cobalah cicipi 5 mie pedas level di kedai-kedai berikut ini. Selain bisa memuaskan rasa penasaran Anda, mie padas ini bisa jadi menu buka puasa Anda bersama teman atau keluarga.
Punya Lebih dari 300 Jenis Sambal, Indonesia Akan Perkenalkan Sambal ke Kancah Internasional
Pendataan jenis sambal nusantara ini digunakan untuk mendata dan menyusun profil sambal Khas Indonesia. Selain itu, semua data yang didapatkan akan segera dibukukan.
Bikin Bibir Dower, Indomie Goreng Level 100 Cabai Ini Sedang Hits di Jogja
Bukan hanya bikin panas dan berkeringat, hidangan Indomie Goreng level 100 cabai ini bisa membuat bibir Anda dower. Cobalah jika Anda ke Jogja.
Sate Petir Pak Nano, Sate Super Pedas Asli Yogyakarta
Sate Petir Pak Nano yang rasanya pedasnya nampol ini bukan baru-baru ini melainkan sudah berdiri sejak tahun 1980 an tepatnya sejak tahun 1984 oleh pria bernama asli Suitiyarno.
Menurut Penelitian, Kuliner Pedas Bisa Bikin Panjang Umur
Meskipun cabai telah terbukti bisa menambah kemungkinan hidup seseorang lebih panjang, namun terlalu banyak kuliner pedas pun tak baik buat usus. Karena bisa mengakibatkan iritasi pada usus.
Mie Terpedas Dunia Akan Hadir di Ubud Food Festival
Nantinya akan disajikan tiga bungkus mie instan yang dimasak dengan 150 cabai rawit lalu dicampur dengan saos sambal ABC di Ubud Food Festival.
Seblak Lobster, Menu Kekinian Seblak Jeletot Mpok Adek yang Bikin Ngiler
Anda bisa menikmati seblak dengan toping lobster kekinian ini di kedai Seblak Jeletot Mpok Adek baik di Kemayoran maupun cabangnya di Surabaya.
{{post.title}}
{{post.subtitle}}